SMK Bina Wisata Lembang merupakan salah satu sekolah yang berkualitas dan berstandar parawisata dengan visi dan misi yang berkualitas.

, , ,

SMK BINA WISATA LEMBANG

SMK BINA WISATA LEMBANG


Smk Bina Wisata Lembang adalah Lembaga Pendidikan Tingkat Menengah yang mencetak sumber daya manusia yang dapat bersaing di Dunia Kerja

Visi

Membentuk Anak Bangsa yang Cerdas, Aktif, Kreatif, Inovatif, Mandiri serta Berahlak Mulia.

Misi 

  1. Melahirkan lulusan Lembaga Pendidikan Keterampilan yang memiliki Ilmu Pengetahuan yang berwawasan luas serta dapat mengaplikasian Ilmu Pengetahuan yang di milikinya baik di masyarakat maupun di dunia kerja 
  2. Melahirkan lulusan Lembaga Pendidikan Keterampilan yang memiliki kualifikasi kompetensi  Profesional sesuai dengan kebutuhan dunia kerja 
  3. Melahirkan lulusan yang memiliki Jiwa dan Semangat menjunjung tinggi dan memelihara budaya bangsa 
  4. Merupakan awaban yang tepat terhadap program kebijakan pemerintah untuk melahirkan hasil yang siap pakai yang pada gilirannya dapat menjawab kebutuhan tenaga kerja yang Mandiri,  Kompeten dan Profesional serta dapat menciptakan lapangan kerja sendiri 
  5. Membina daya Kreatifitas dan Etos Kerja yang tinggi 
  6. Membina rasa percaya diri dan sikap mental mandiri 
  7. Menjalin hubungan yang harmonis dengan masyarakat dunia wisata dan budaya 
  8. Membina kepribadian dan Akhlak yang Mulia

Kompetensi Keahlian 

AkomodasiPerhotelan (PH)

- Belajar untuk menjadi Reception
- Belajar untuk menjadi Reservation 
- Belajar untuk menjadi Porte Services 
- Belajar untuk menjadi Telepon Operator 
- Belajar untuk menjadi Public Area 
- Belajar untuk menjadi Laundry & Linean Att, dll.

Administrasi Perkantoran (AP)

- Belajar untuk menjadi Administrator Kantor 
- Belajar untuk mengelola Perjalanan Bisnis 
- Belajar untuk membuat Dokumen dan Surat 
- Belajar untuk menangani Dokumen Kantor 
- Belajar untuk mengarsipkan Dokumen 
- Belajar untuk mengaplikasikan Administrasi, dll.

Jasa Boga / Tata Boga (TB)

- Belajar untuk menjadi Chef / Juru Masak 
- Belajar untuk menjadi Waiter / Waitress 
- Belajar untuk menjadi Pastry 
- Belajar untuk memasak Makanan Kontinental 
- Belajar untuk membuat Kue Indonesia 
- Belajar untuk berwirausaha makanan, dll.

Rekayasa Perangkat Lunak (RPL)

- Belajar untuk menguasai Algoritma Pemograman 
- Belajar untuk membuat Basis Data 
- Belajar untuk membuat Web Statis dan Dinamis 
- Belajar untuk membuat Paket  Sofware Aplikasi 
- Belajar untuk merakit Personal Computer 
- Belajar untuk mengoperasikan Sistem Jaringan, dll.

Tentang 

Status Terakreditasi "A"




Share:

2 comments:

  1. logo rpl masukin min sama foto giat rpl

    ReplyDelete
    Replies
    1. terima kasih sarannya gan, kami akan memaksimalkan blog ini dengan baik..

      Delete